Minggu, 07 September 2008

Seminar Internasional


Seminar Internasional tentang Ekonomi Islam. Kegiatan ini terselenggara atas kerjasama antara STAIN Kediri dengan Malaya University of Malaysia. Nara Sumber hadir dalam kesempatan kali ini dari Indonesia adalah Siti Fajriyah, Sri Edi Swasono, dan delegasi dari Malaysia 6 pembicara. Acara ini dihadiri oleh para praktisi ekonomi Jawa Timur dan sekitarnya, tamu undangan dari berbagai perguruan tinggi se Indonesia. Total peserta 275 partisipan.
Seminar Internasional adalah agenda tahunan STAIN Kediri yang diselenggarakan setiap bulan Juli.

2 komentar:

Adib Munajib mengatakan...

Asslamu'alaikum WR. WB.

Semoga kabar pak Akhlis sekeluarga sehat selalu, tak terasa waktu sudah hampir satu tahun saya terakhir dengan pak Akhlis dan hampir 10 tahu saya tercatat sebagai alumni EECC.

Semoga EECC sukses selalu...., saya lihat fotonya Titus sudah besar yah pak...?

Wassalamu'alaikum Wr. Wb.

Adib Munajib
www.ewira.com

EECC Pare Kediri mengatakan...

Alhamdulillah, semoga mas Adib sukses selalu dalam mengembangkan bisnisnya. Titus sekarang kelas I Aliyah program akselarasi, rencana dua tahun sudah tamat. Gimana anak-anak Mr. Adib?